Oleh Universitas Cakrawala
•
31 October 2024
Pernahkah kamu menerima pesan atau telepon yang mengatasnamakan lembaga, perusahaan, atau institusi yang mencurigakan? Jika pernah, mulai dari sekarang kamu harus lebih berhati-hati, karena bisa jadi itu merupakan salah satu tindakan kejahatan siber dengan cara spoofing.
Spoofing merupakan teknik yang digunakan oleh para pelaku kejahatan siber untuk menyamar sebagai pihak lain yang terpercaya dengan tujuan untuk menipu dan mendapatkan akses yang tidak sah.
Dalam artikel ini, kami akan menjelaskan lebih dalam mengenai spoofing, dampak yang bisa ditimbulkan, dan cara agar bisa terhindar dari modus penipuan ini. Simak informasi selengkapnya di bawah ini ya!
Spoofing merupakan tindakan kejahatan siber yang menyamar sebagai entitas yang sah atau terpercaya dengan tujuan untuk menipu, mencuri informasi, atau mengelabui target mereka. Dalam konteks keamanan siber, spoofing bisa mengambil berbagai bentuk, seperti penyamaran alamat email, nomor telepon, alamat IP, dan bahkan website palsu yang dirancang agar terlihat seperti situs resmi.
Contoh paling umum spoofing yaitu ketika seseorang menerima email yang tampak berasal dari bank atau penyedia layanan online, padahal email tersebut dikirim oleh peretas. Pelaku bisa meminta pengguna untuk memasukkan informasi pribadi, seperti username, password, atau detail kartu kredit, lalu kemudian disalahgunakan.
Ada beberapa jenis spoofing yang umum dilakukan oleh pelaku kejahatan siber, antara lain:
Pelaku mengirimkan email palsu yang seolah-olah berasal dari pengirim yang terpercaya, seperti bank, perusahaan, atau teman.
Pelaku membuat website palsu yang mirip dengan website asli dengan tujuan untuk mencuri informasi login atau data kartu kredit.
Pelaku memalsukan alamat IP mereka untuk menyembunyikan identitas mereka dan melakukan serangan terhadap jaringan komputer.
Pelaku memalsukan nomor telepon yang muncul pada layar telepon untuk membuat korban percaya bahwa panggilan tersebut berasal dari orang yang korban kenal.
Spoofing dapat menimbulkan berbagai dampak, baik bagi individu maupun organisasi. Berikut adalah beberapa dampaknya:
Ketika korban tidak menyadari bahwa mereka sedang berinteraksi dengan penipu, mereka dapat memberikan informasi sensitif seperti nomor kartu kredit, password, atau data pribadi lainnya. Informasi ini kemudian digunakan untuk melakukan penipuan atau dijual di pasar gelap.
Setelah berhasil mencuri data penting, pelaku dapat melakukan transaksi ilegal yang merugikan korban. Organisasi juga menderita kerugian finansial akibat serangan spoofing jika pelaku berhasil mengakses akun bisnis atau mengelabui karyawan untuk melakukan transfer uang.
Pelaku bisa mengakses sistem internal perusahaan tanpa terdeteksi, menyebabkan kerentanan yang dapat dimanfaatkan untuk serangan lebih lanjut seperti Distributed Denial of Service (DDoS) atau pencurian data skala besar.
MFA adalah lapisan keamanan tambahan yang mengharuskan pengguna memasukkan lebih dari sekadar password untuk mengakses akun mereka. Dengan MFA, meskipun pelaku berhasil mencuri password, mereka tidak dapat masuk ke akun tanpa verifikasi tambahan.
Penting untuk selalu memeriksa sumber email yang diterima. Jika ada email mencurigakan, periksa alamat pengirim secara detail. Biasanya, email spoofing menggunakan alamat yang mirip dengan yang asli, tetapi dengan perbedaan kecil seperti huruf yang hilang atau tambahan angka.
Antivirus dan software keamanan lainnya harus selalu diperbarui secara rutin untuk mendeteksi ancaman terbaru. Banyak software keamanan yang dilengkapi dengan fitur deteksi spoofing, baik itu untuk email, HP, maupun situs web.
Spoofing merupakan salah satu dari banyaknya ancaman siber yang ada di era digital ini. Oleh karena itu, untuk melindungi dari berbagai jenis ancaman siber, sangat penting untuk selalu waspada dan terus belajar tentang keamanan siber.
Untuk melindungi dari tindak kejahatan siber, kamu harus memiliki ilmu pengetahuan yang mumpuni tentang keamanan siber. Bergabung dengan Cakrawala University Jurusan Sistem Informasi menjadi pilihan yang sangat tepat!
Di sini, kamu akan mempelajari berbagai tekik keamanan siber termutakhir, sehingga dapat berkontribusi untuk melindungi sistem informasi dan data dari berbagai ancaman siber.
Cakrawala University mempersiapkan para mahasiswanya untuk menghadapi tantangan dunia kerja yang semakin kompleks. Kesempatan besar untuk kami yang ingin sukses di dunia digital, segera bergabung dengan Cakrawala University ya!
Baca Juga :
Berita Terkait
Simak di Sini Apa Saja Mata Kuliah Bisnis Digital
Universitas Cakrawala
•
01 November 2023
Mengenal Lebih Dekat Jurusan Sistem Informasi dan Prospek Kerjanya
Universitas Cakrawala
•
07 November 2023
Kuliah Kelas Karyawan: Definisi, Jadwal, Biaya, dan Jurusan
Universitas Cakrawala
•
07 November 2023
Bisnis Digital : Definisi, Konsep, Contoh, dan Peluangnya
07 November 2023
Kuliah Kelas Karyawan di Jakarta - Cakrawala University
Universitas Cakrawala
•
13 November 2023
Ini Perbedaan Institut, Universitas, Sekolah Tinggi dan Politeknik Agar Tidak Tertukar
Universitas Cakrawala
•
13 November 2023
10 Prospek Karier Ilmu Komputer, Gajinya Menjanjikan
Universitas Cakrawala
•
05 March 2025
Jurusan Manajemen Keuangan: Mata Kuliah, Prospek Kerja, Gaji
Universitas Cakrawala
•
12 March 2025
10 Prospek Kerja Jurusan Sains Data dengan Gaji Tinggi!
Universitas Cakrawala
•
14 November 2023
Hard Skill dan Soft Skill : Perbedaan, Contoh dan Tips Meningkatkannya
Universitas Cakrawala
•
14 November 2023
Brainstorming : Pengertian, Tujuan, Contoh serta Cara Melakukannya
Universitas Cakrawala
•
16 November 2023
10 Prospek Kerja dan Gaji Lulusan Bisnis Digital
Universitas Cakrawala
•
18 November 2023
Daftar Mata Kuliah S1 Sistem Informasi Universitas Cakrawala? Cek Disini!
Rahmawati
•
27 February 2025
Teknologi Digital : Pengertian, Jenis, dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari
Universitas Cakrawala
•
18 November 2023
Blended Learning : Pengertian, Manfaat dan Tahapannya
Universitas Cakrawala
•
16 November 2023
Apa Itu Marketing Analysis, Tugas hingga Jenjang Karirnya dan Gajinya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Digital Literacy : Pengertian, Contoh, dan Cara Meningkatkannya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Apa Itu Transformasi Digital, Fungsi dan Contoh Penerapannya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Apa Itu Analis Keuangan, Tugas, Gaji dan Skill yang Harus Dimiliki
Universitas Cakrawala
•
14 November 2023
Apa Itu Manajemen Keuangan, Prinsip dan Fungsinya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
10 Prospek Kerja Manajemen Keuangan dengan Gaji Menjanjikan!
Rahmawati
•
17 November 2023
Apa Itu Digital Marketing? Ini Definisi, Manfaat, hingga Toolsnya
Alifia Kamila
•
14 November 2023
Digital Marketer : Tugas, Prospek Kerja, Jenjang Karir, dan Gaji
Universitas Cakrawala
•
16 November 2023
Auditor Adalah: Pengertian, Kode Etik, Jenis-jenis dan Tugasnya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Wajib Tahu, Ini Dia Manfaat Teknologi Informasi dalam Kehidupan Sehari-hari
Universitas Cakrawala
•
18 November 2023