Oleh Universitas Cakrawala
•
22 February 2025
Dalam beberapa dekade terakhir, semakin banyak orang yang pindah ke daerah perkotaan. Hal ini telah meningkatkan tekanan pada berbagai aspek infrastruktur perkotaan, seperti transportasi umum, fasilitas masyarakat, dan perumahan di perkotaan. Mereka yang bekerja di bidang perencanaan kota dihadapkan pada tugas berat untuk membantu merancang kota yang mampu menampung begitu banyak orang.
Namun dengan adanya data science, pengelolaan kota dapat dilakukan secara lebih efisien, berbasis data, dan mampu menjawab tantangan urbanisasi yang semakin kompleks. Teknologi ini memugkinkan perencanaan kota untuk menganalisis pola lalu lintas, distribusi penduduk hingga penggunaan lahan secara lebih akurat.
Dalam artikel ini, kita akan membahas bagaimana data science dapat digunakan untuk perencanaan wilayah yang lebih baik.
Data science merupakan bidang yang menggabungkan statistik, machine learning, dan big data untuk mengolah serta menganalisis informasi secara mendalam.
Dalam konteks perencanaan wilayah, data science tata kota digunakan untuk memahami kondisi sosial, ekonomi, dan lingkungan suatu daerah melalui analisis data yang dikumpulkan dari berbagai sumber.
Hal ini memungkinkan pengambilan kebijakan untuk membuat keputusan yang lebih tepat sasaran dan berbasis fakta.
Data science dapat digunakan untuk memahami bagaimana masyarakat bergerak dalam suatu kota. Dengan memanfaatkan data dari GPS, sensor lalu lintas, dan kartu transportasi umum, perencana kota dapat mengoptimalkan jaringan transportasi, mengurangi kemacetan, serta meningkatkan aksesibilitas bagi masyarakatnya.
Melalui teknologi data science, pemantauan kualitas udara, polusi suara, dan pencemaran air dapat dilakukan secara real-time. Informasi ini membantu pemerintah dalam mengambil langkah-langkah preventif guna menjaga kualitas lingkungan perkotaan.
Analisis data mengenai kepadatan penduduk, tingkat konsumsi energi, serta pertumbuhan ekonomi suatu daerah memungkinkan perencanaan wilayah untuk membangun infrastruktur yang lebih sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
Dengan analisis geospasial, data science membantu dalam menentukan lokasi yang tepat untuk pembangunan perumahan, fasilitas umum, dan area komersial agar sesuai dengan pertumbuhan penduduk dan menghindari kesenjangan akses layanan publik.
Data science juga memainkan peran penting dalam mitigasi bencana. Dengan memanfaatkan data historis tentang banjir, gempa bumi, atau kebakaran hutan, perencana wilayah dapat mengembangkan strategi penanggulangan bencana yang lebih efektif dan mengurangi risiko bagi penduduk kota.
Meskipun memberikan banyak manfaat, namun untuk mengimplementasikan data science dalam perencanaan wilayah tampaknya juga akan menghadapi beberapa tantangan, diantaranya:
Implementasi data science dalam perencanaan wilayah tidak terlepas dari peran sistem teknologi dan informasi. Pengumpulan, pengolahan, dan analisis data membutuhkan infrastruktur teknologi yang memadai, seperti database, cloud computing, dan software analisis data.
Oleh karena itu, investasi dalam pengemabngan sistem teknologi dan informasi serta sumber daya manusia yang kompeten di bidang ini sangat penting untuk mewujudkan perencanaan wilayah yang berbasis data.
Pemanfaatan data science dalam perencanaan wilayah membuka peluang bagi kota-kota masa depan untuk menjadi lebih efisien, ramah lingkungan, dan nyaman bagi para masyarakatnya.
Data science membantu dalam menganalisis data yang mendalam, kebijakan yang dibuat bisa menjadi lebih akurat, berbasis kebutuhan nyata, dan mengarah pada pembangunan yang berkelanjutan.
Dengan memanfaatkan data dan teknologi, perencana wilayah dapat membuat keputusan yang lebih baik dan berkontribusi untuk pembangunan wilayah yang lebih maju dan sejahtera.
Jika tertarik untuk mendalami peran data science dalam perencanaa wilayah, sebaiknya pertimbangkan untuk bergabung di Jurusan Data Science Cakrawala University.
Dengan berkuliah di Cakrawala University, kamu akan dibekali dengan kurikulum yang dirancang untuk mempersiapkan menghadapi era big data. Bersama dosen profesional di bidangnya serta peluang magang di perusahaan terkemuka, kamu akan memiliki potensi kuat untuk berkarir sebagai data scientist di era digital ini.
Jangan lewatkan kesempatan untuk bergabung bersama Cakrawala University. Daftarkan diri kamu segera!
Baca Juga:
Berita Terkait
Simak di Sini Apa Saja Mata Kuliah Bisnis Digital
Universitas Cakrawala
•
01 November 2023
Mengenal Lebih Dekat Jurusan Sistem Informasi dan Prospek Kerjanya
Universitas Cakrawala
•
07 November 2023
Kuliah Kelas Karyawan: Definisi, Jadwal, Biaya, dan Jurusan
Universitas Cakrawala
•
07 November 2023
Bisnis Digital : Definisi, Konsep, Contoh, dan Peluangnya
Rahmawati
•
07 November 2023
Kuliah Kelas Karyawan di Jakarta - Cakrawala University
Universitas Cakrawala
•
13 November 2023
Ini Perbedaan Institut, Universitas, Sekolah Tinggi dan Politeknik Agar Tidak Tertukar
Universitas Cakrawala
•
13 November 2023
10 Prospek Karier Ilmu Komputer, Gajinya Menjanjikan
Universitas Cakrawala
•
05 March 2025
Jurusan Manajemen Keuangan: Mata Kuliah, Prospek Kerja, Gaji
Universitas Cakrawala
•
12 March 2025
10 Prospek Kerja Jurusan Sains Data dengan Gaji Tinggi!
Universitas Cakrawala
•
14 November 2023
Hard Skill dan Soft Skill : Perbedaan, Contoh dan Tips Meningkatkannya
Universitas Cakrawala
•
14 November 2023
Brainstorming : Pengertian, Tujuan, Contoh serta Cara Melakukannya
Universitas Cakrawala
•
16 November 2023
10 Prospek Kerja dan Gaji Lulusan Bisnis Digital
Universitas Cakrawala
•
18 November 2023
Daftar Mata Kuliah S1 Sistem Informasi Universitas Cakrawala? Cek Disini!
Rahmawati
•
27 February 2025
Teknologi Digital : Pengertian, Jenis, dan Contohnya dalam Kehidupan Sehari-hari
Universitas Cakrawala
•
18 November 2023
Blended Learning : Pengertian, Manfaat dan Tahapannya
Universitas Cakrawala
•
16 November 2023
Apa Itu Marketing Analysis, Tugas hingga Jenjang Karirnya dan Gajinya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Digital Literacy : Pengertian, Contoh, dan Cara Meningkatkannya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Apa Itu Transformasi Digital, Fungsi dan Contoh Penerapannya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Apa Itu Analis Keuangan, Tugas, Gaji dan Skill yang Harus Dimiliki
Universitas Cakrawala
•
14 November 2023
Apa Itu Manajemen Keuangan, Prinsip dan Fungsinya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
10 Prospek Kerja Manajemen Keuangan dengan Gaji Menjanjikan!
Rahmawati
•
17 November 2023
Apa Itu Digital Marketing? Ini Definisi, Manfaat, hingga Toolsnya
Alifia Kamila
•
14 November 2023
Digital Marketer : Tugas, Prospek Kerja, Jenjang Karir, dan Gaji
Universitas Cakrawala
•
16 November 2023
Auditor Adalah: Pengertian, Kode Etik, Jenis-jenis dan Tugasnya
Universitas Cakrawala
•
15 November 2023
Wajib Tahu, Ini Dia Manfaat Teknologi Informasi dalam Kehidupan Sehari-hari
Universitas Cakrawala
•
18 November 2023